Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

(REVIEW) Citra Hand & Body Wakame Jepang

Annyeong! Hand Body salah satu kebutuhan yang menunjang para cewek-cewek agar kulit terlihat lebih sehat dan lembab. Citra adalah salah satu brand lokal ternama Indonesia yang telah banyak meluncurkan varian hand body dan pada kesempatan kali ini Aku akan mengulik meriview salah satu varian mereka yaitu Hand & Body Wakame Jepang. mari kita mulai! harga : Rp. 11.500 ukuran : 120ml varian : wakame jepang claim --------------------------------------------------- body lotion yang mengandung Wakame Jepang atau rumput laut Jepang yang kaya nutrisi pencerah. Wakame juga kaya Hyaluronic yang berfungsi menjaga elastisitas dan membantu kulit menjadi lembut, juga mengandung Water-Based Tegnology yang berbahan dasar gel sehingga produk ini dapat cepat meresap, ringan dan tidak meninggalkan rasa lengket dikulit. ingredients  ------------------------------------------------------ Water, Glycerin, Niacinamide, Undaria Pinnatifida Extract, Dimethicone Crosspolymer, Dimethicon

(REVIEW) SECRETKEY Rose Floral Softening Toner

Annyeong! Artikel kali ini aku mau review skincare dari Korea yaitu dari brand Secretkey - Fresh Nature Toner. Sebenarnya untuk line skincare Fresh Nature sendiri Secret key punya empat varian yaitu Rose Floral Softening Toner, Witch-Hazel Pore Clear Toner, Milk Brightenig Toner, Tea Tree Refresh Calming Toner dan Aloe Soothing Moist Toner. Dari keempat toner yang sudah aku sebutin tadi aku bakal review varian Rose Floral Softening Toner. So! mari kita mulai... go...go... CLAIM -------------------------------------------------------------- Rose Floral Softening Toner mengandung 9,700ppm air mawar damascena yang membantu fleksibilitas dan mengembalikan kelembaban kulit. Toner ini juga merupakan hypo-allergenic toner atau toner yang tidak berpotensi/menyebabkan alergi untuk banyak orang. secretkeyen.com INGREDIENTS -------------------------------------------------- Rose Damascena Flower Water(9,700), Glycerin, 1,2-hexandiol, papaya fruit extract, tremella fuciformis extrac

Jangan Sembarang Campur Skincare! Part 2

Annyeong! Aku kembali lagi dengan kelanjutan artikel sebelumnya yaitu tentang campur-mencampur skincare. Part 2 kali ini aku akan bahas ingredient skincare yang gak boleh tercapur dengan ingredient tertentu  seperti yang sudah aku jelasin di artikel sebelumnya karena mungkin suatu ingredient nggak cocok dengan ingredient tertentu, maka dari itu mulai lah bijak dalam memilih skincare bukan hanya dengan menganalisa ingredient yang terdapat pada produk skincare tersebut namun perhatikan juga kebutuhan kulit kamu. Aku gak akan banyak basa-basi lagi jadi mari kita mulai! go... go... Part 1 : Jangan Sembarang Campur Skincare 1. VITAMIN C dan AHA BHA Vitamin C dan AHA BHA (salicylic acid,lactic acid,glycolic acid) merupakan ingredient yang masing-masing punya fungsi yang sangat dibutuhkan kulit namun apakah fungsinya dapat bekerja secara maksimal jika digunakan bersamaan? Vitamin C adalah salah satu ingredient yang sangat baik untuk brightening, menyamakan skintone yang tidak r

Outfit "DDU DU DDU DU" BLACKPINK

Baru beberapa hari lalu sejak idol grup wanita asuhan YG Entertainment yaitu Blackpink berhasil merampungkan koser tunggal mereka di Indonesia dengan sukses. Grup dengan member Ji Soo, Jennie, Rose dan Lisa ini menggelar konser yang bertajuk "2019 World Tour Blackpink In Your Area Jakarta" yang diadakan di ICE BSD, Jakarta. Walaupun Blackpink lumayan sering datang ke Jakarta namun konser kali ini pasti masih meninggalkan kenangan manis untuk Blink atau sebutan untuk fans Blackpink karena durasi pertemuan dengan idol mereka pasti lebih lama dengan menampilkan aksi panggung spesial para member yang hanya dapat dilihat saat berada dikonser tersebut. Selain menyanyi dan aksi panggung mereka yang spektakuler, girl grup ini juga terkenal dengan para member yang fasionista dikehidupan nyata maupun saat mereka sedang dipanggung. Jadi kali ini aku akan menampilkan satu dari beberapa outfit masing-masing member saat berada di MV "DDU DU DDU DU" so... mari kita mulai go... go

(Beauty Talk) Jangan Sembarang Campur Skincare Girls! Part 1

Annyeong! Beauty talk kali ini kita akan bahas skincare, ya! mungkin salah satu kebutuhan penting untuk menunjang penampilan khususnya wanita. Dikehidupan ini pasti ada hal yang cocok bersama dan ada yang tidak cocok bersama begitu juga skincare, skincare yang mengandung bahan tertentu mungkin saja tak cocok satu sama lain untuk digunakan dalam waktu yang bersamaan dan jika digunakan pun bukan hasil yang positif namun kebalikannya yaitu kerusakan kulit seperti berjerawat bahkan breakout. Maka dari itu mulai lah perhatikan bahan-bahan dalam produk skincare kamu dan analisa apakah kedua atau ketiga produk itu dapat digunakan bersama dan aku akan paparkan apa saja yang tidak boleh kamu gunakan bersama saat melakukan skincare, mari kita mulai.... go! go! 1. SONIC BRUSH dan SCRUB Apa itu Exfoliate atau Exfoliating? Exfoliate adalah proses pengangkatan sel kulit mati pada permukaan kulit terluar dan proses tersebut dapat menggunakan Physical Exfoliant atau Chemical Exfoliant. P

(REVIEW) Mamonde Creamy Tint Squeeze Lip

Annyeong! aku kembali lagi nih teman-teman dengan artikel tentang review produk, kali ini aku bakal bahas semua tentang produk dari brand Mamonde yang varian Creamy Tint Squeeze Lip. Hah? Squeeze? berarti di tekan dong? apa nya yang ditekan? Jadi brand Mamonde mengeluarkan Creamy Tint yang cara pakai nya di tekan lalu baru aplikasikan dibibir. buat kalian yang belum tahu Mamonde adalah merupakan brand road shop korea yang menjual kosmetik dan skincare, brand ini berada dibawah naungan perusahaan besar Amore Pacific. karena aku udah jelasin panjang lebar, mari kita mulai review nya... go.. go.. mybeautypeachi.blogspot.com CLAIM   ---------------------------------------------------------------- 1. Mamonde Creamy Tint Squeeze Lip mengklaim bahwa produk ini smooth saat di aplikasikan. 2. Mamonde Creamy Tint Squeeze Lip menawarkan warna UHD  yang memberikan warna vivid hanya dengan sekali sentuhan. 3. Mamonde Creamy Tint Squeeze Lip mengandung air mawar yang akan membuat bibi

(FASHION POINT) Head to Toe Cha Soo Hyun's Outfit

kalian tahu kdrama Encounter? drama yang memecahan rating tertinggi di Korea dan baru saja tayang di Indonesia, drama yang mengisahkan seorang janda kaya raya pemilik hotel bernama Cha Soo Hyun (Song Hye Kyo) yang tidak bisa menjalani hidupnya sesuai apa ia inginkan namun pertemuan nya dengan Kim Jin Hyuk (Park Bo Gum) di Kuba dan kebetulan juga karyawan hotelnya hidup cha soo hyun mulai berubah, benih cinta pun mulai datang pada kedua pasangan ini walau banyak masalah akibat mereka terus saling bertemu. Artikel kali ini aku engga bicarakan kisah lanjutan dari drama ini, tapi aku bakal bahas fashion outfit dari karakter Cha Soo Hyun dalam darma Encounter saat pertemuannya dengan Kim Jin Hyuk di Kuba, walau outfit yang dipakai tergolong simpel dan elegan namun outfit tersebut ternyata berharga jutaan rupiah dan mari kita mulai dengan fashion item pertama 1. AiNo - Connecting Earrings KRW 68,000 Dalam scene nya di Kuba Cha Soo Hyun menggunakan anting-anting dari brand

(REVIEW) Pilih Aloe dari Lokal atau Korea?

mybeautypeachi.blogspot.com pada section product review kali ini aku mau ngomongin aloe soothing gel nih... pasti tau kan apa itu aloe soothing gel ? benar, aloe soothing gel adalah moisturizer berbentuk gel yang bahan utamanya berupa aloe atau lidah buaya dan berfungsi sebagai pelembab wajah. disini aku punya tiga varian aloe soothing gel dari tiga brand berbeda yang pertama holy grail semua orang yaitu Nature Republic Aloe Vera 92% Soothing Gel, theSaem 95% Jeju Fresh Aloe Soothing Gel, dan yang terakhir Wardah Aloe Hydramild Gel. ketiga brand mempunyai keunggulan dan kekurangan masing-masing yang akan kita bahas kali ini. INGREDIENTS ketiga produk kurang lebih memiliki ingredients yang sama, jadi aku akan mengulas key ingredients saja yaitu kandungan pertama adalah ekstrak aloe namun dalam presentase yang berbeda-beda di setiap brand, ekstrak Aloe sendiri berfungsi sebagai hidrasi/ pelembab kulit, penenang dan pemberi efek dingin saat adanya peradangan maupun akibat papar

(CAFE CANTIK) Webtoon Cafe di dunia Nyata?

@ynd239.20_cafe Yeonam-dong 223-14 cafe atau W (Two Worlds) cafe merupakan sebuah kafe yang baru dibuka akhir tahun 2017, namun langsung menyita perhatian para warga korea selatan dan wisatawan mancanegara karena menggunakan konsep kafe yang super lucu dan instagram-able. kafe ini menjadi salah satu tempat hot place atau sebutan warga korea untuk tempat terkenal dan wajib dikunjungi. Konsep yang diambil Yeonam-dong cafe sendiri adalah mendekorasi seluruh kafe layaknya dunia webtoon dengan mengubah lantai, kursi, meja dan perabot lain yang biasanya terbuat dari kayu atau besi, namun di yeonam-dong cafe mereka menggunakan bahan yang dasar nya di cat berwarna putih dan membuat gambar disetiap perabot layaknya gambar webtoon yang terlukis dikertas putih. Ide awal konsep kafe ini adalah berdasarkan k-drama W (Two Worlds) yang dibintangi aktor lee jong suk dan han ji min yang sempat booming dikorea, drama ini menceritakan dua pemeran utama yang saling jatuh cinta namun cinta mereka ha

(BEAUTY TALK) "Comeback" ALTHEA di Indonesia

https://in.althea.kr/ Anyeong, teman-teman! udah lama aku hiatus dari blog ini dan mulai sekarang aku akan coba konsisten dengan blog ini beserta konten atau section baru, mohon bantuannya! Dalam section beauty talk hari ini aku mau bahas Althea nih! Tahu gak kalian apa itu Althea? Althea adalah salah satu situs belanja online Make Up dan Skincare Korea yang pengirimanya langsung dari Korea sana dan sudah dijamin keaslian produk yang dijual, bukan hanya brand eksklusif dari Althea sendiri namun Althea juga menjual banyak skincare dan make up dari brand lain seperti etude house, clio, missha dan lainnya. Bagi kalian yang belum tahu sebenarnya Althea pernah menjajal membuka shipping ke Indonesia namun terjadi kendala berupa masalah kebijakan bea cukai satu tahun lalu yang memaksa  Althea menghentikan shipping nya ke Indonesia bahkan bukan hanya Althea tapi beberapa website belanja online lain seperti stylekorean dan hermo juga terpaksa menghentikan shippingnya ke Indonesia. Se